Kamis, 05 September 2019

Sosialisasi Aturan Keagenan dan Konvensi IMO


Dalam rangka untuk menciptakan peningkatan pemahaman terkait aturan keagenan kapal dan konvensi IMO terbaru bagi pelaksanaan kegiatan keagenan kapal asing, Direktorat Jenderal Perhubungan Laut mengadakan Sosialisasi kepada Agen Kapal Asing terkait Aturan Keagenan Kapal dan Konvensi IMO terbaru. Acara sosialisasi ini dibagi menjadi 2 tahap mengingat banyaknya peserta yang mendaftar dan keterbatasan tempat. 

Tahap I ini dilaksanakan pada 11 Juli 2019 di Hotel Ambhara, Jakarta Selatan. Hadir dalam acara ini antara lain Kepala Pusat Fasilitasi Kemitraan dan Kelembagaan Internasional Kemenhub, Direktur Kepelabuhanan, Direktur Perkapalan, Direktur Kenavigasian, Direktur KPLP, Kabag Hukum dan KSLN, Ketua Umum DPP ISAA, Ketua Umum DPP ALFI/ILFA, Ketua Umum DPP INSA, dan Para Perwakilan dari Perusahaan Keagenan Kapal.  











 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Audiensi dengan Direktur BP3IP

DPP ISAA melakukan audiensi dengan Direktur BP3IP Jakarta yang baru, Bapak Ir. AHMAD., M.M.Tr., QIA., CFr.A, dalam rangka silaturahmi dan me...